SALMON EGG HYDROGEL EYE PATCH - PATCH MULTIFUNGSI
Salmon Egg jadi Eye Patch? Kalau biasanya Salmon Eggs biasa ditemukan di sushi, kali ini Salmon Egg ada di kandungan Eye Patch. #ichamaucerita kali ini kenalan sama brand Korea yaitu Botanic Farm. Saat melihat Brand Botanic Farm ini saya tertarik banget untuk mencoba Salmon Egg Hydrogel Eye Patch.
EYE
PATCH TERBUAT DARI NATURAL SEAWEED
Salmon Egg Hydrogel Eye Patch ini unik, karena bahan Eye Patchnya terbuat dari Seaweed.
Kalau biasanya Eye Patch lain terbuat dari pads atau bahan Silicon, Botanic
Farm membuat Salmon Egg Hydrogel Eye Patch ini dari real seaweed. Karena bahan
Eye Patch ini terbuat dari Real Seaweed jadinya setelah digunakan, Eye Patch
ini bisa di lumerkan dan dijadikan lotion.
Bener-bener
Environmentally Friendly banget Botanic Farm. Jadinya eye patch yang sudah
digunakan tidak akan menjadi sampah. Sesuai dengan #zerowasteliving yang lagi
saya coba jalani. Botanic Farm Salmon Egg Hydrogel Eye Patch ini merupakan
produk multifungsi. Tidak hanya sebagai Eye Patch namun bisa di cairkan juga
Patch bekasnya untuk menjadi lotion di bagian-bagian tubuh yang kering.
WHY SALMON EGG FOR EYE PATCH?
SALMON EGG yang biasa kakian temui di sushi. |
Kenapa
Salmon Eggs yang digunakan sebagai main Ingredients? Karena ternyata di dalam
Salmon Egg tersebut kaya akan nutrisi yang mampu menghilangkan Dark Circles,
garis halus dan Kantong Mata. Kulit area mata sangat halus dan tipis, sehingga
untuk perawatannya sendiri tidak bisa disamakan dengan area kulit yang lain.
Salmon Eggs
memiliki kandungan Astaxanthin, di dalam Astaxanthin kandungan Antioksidannya
lebih tinggi dibanding dengan Vitamin C dan Vitamin E. Astaxanthin tersebut
mampu mencegah terjadinya penumpukkan kulit mati. Selain itu Astaxanthin mampu
melindungi Cell dan DNA kulit agar tetap sehat tidak tercemar polusi udara
sekitar.
Selain
kandungan Astaxanthin di dalam Salmon Egg juga terdapat kandungan Omega 3, Vitamin
E, Vitamin A , Collagen, Hyaluronic Acid dan Vitamin B2. Kaya sekali ya manfaat
dari Salmon Egg ini.
Bagian bawah mata paling cepat sekali muncul garis
halus, kemudian cenderung kering di bandingkan area wajah yang lainnya. Pemilik
kulit berminyak saya under eyenya bisa kering, kebayang ngga bagaimana nasib
yang kulit wajahnya memang kering? Karena itulah area kulit mata perlu ekstra
hidrasi. Dengan kandungan Collagen , Hyaluronic Acid, Vitamin B2 kemudian
Vitamin E ekstra hidrasi untuk area mata akan tercukup. Saat kulit terhidrasi
maka fine lines dapat dicegah terbentuknya.
6 NATURAL
ACTIVE INGREDIENTS SALMON EGG HYDROGEL EYE PATCH
SALMON
EGG EXTRACT: Seperti
yang dijelaskan di atas Salmon Egg mengandung collagen dan Astaxanthin yang
kaya anti oksidan dan mampu mencegah aging dan menghidrasi dengan baik.
SNAIL
SLIM EXTRACT: Lendir
Siput baik untuk rejuvenating dan anti aging.
CODIUM
FRAGILE EXTRACT: Memberikan
efek soothing skin.
GOLD: Kandungan gold baik untuk anti aging
dan rejuvenating.
SEA
GRAPE EXTRACT: Mengandung
kalsium, vitamin dan mineral yang mampu melengkapi nutrisi dan mengikat
kelembapan lebih lama.
ALOE
VERA JUICE: Meningkatkan Elastisitas kulit.
Botanic
Farm sudah berkomit untuk tidak menggunakan 6 bahan additive yaitu:
- Talc
- Mineral Oil
- Ethanol
- Pewarna buatan
- Bahan dari kandungan binatang
- Petrolatum
PACKAGING SALMON EGG HYDROGEL EYE PATCH
Untuk packaging Salmon Egg Hydrogel Eye Patch, bentuknya adalah jar yang berbentuk bulat. Warna packagingnya gold dengan tulisan berwarna hitam. Di sediakan spatula untuk mengambil produknya agar lebih higienis.
Dalam satu packaging terdapat 30 pieces Salmon Egg Hydrogel Eye Patch.
Dalam satu packaging terdapat 30 pieces Salmon Egg Hydrogel Eye Patch.
CARA PENGGUNAAN SALMON EGG HYDROGEL EYE PATCH
Botanic
Farm Salmon Eggs Hydrogel Patch untuk hasil maksimal dapat digunakan 2-3 kali
seminggu.
- Salmon Eggs Hydrogel Eye Patch di apply di bagian BAWAH MATA setelah step terakhir penggunaan skincare.
- Bisa dugunakan juga untuk SMILE LINES.
- Bila menggunakan eye cream, apply Eye cream terlebih dahulu baru gunakan Salmon Eggs Hydrogel Eye Patch.
- Diamkan selama 20 sampai 30 menit.
- Setelah 20-30 menit kemudian angkat eye patch.
- Tap tap dengan jari manis secara lembut sisa essence yang tertinggal.
- JANGAN BUANG EYE PATCH yang telah digunakan.
Jangan lupa
setelah selesai bekas Eye Patchnya disimpan dikulkas atau langsung
digunakan dengan cara rendam di air hangat, kemudan saat sudah cair seaweednya
bisa di apply di bagian yang kalian inginkan.
Petunjuk penggunaan ada di VIDEO INSTAGRAM @BUDIARTIANNISA.
MULTIFUNGSI EYE PATCH !!
Walaupun tulisannya hanya Eye Patch tetapi Salmon Egg Hydrogel Eye Patch dari Botanic Farm ini bisa dijadikan juga Patch untuk Smile Lines kalian. Hayo siapa yang garis smile linesnya cukup tegas? Botanic Farm Salmon Egg Hydrogel ini bisa jadi solusinya.
Saat Eye Patch dari Salmon Egg Hydrogel ini kalian larutkan di air hangat. Kalian bisa gunakan cairan seaweednya ini untuk bagian tubuh kalian yang kering atau ke rambut untuk diaplikasikan sebelum keramas. Bisa juga dibuat massages bagi kalian yang suka massages. Saya pribadi lebih sering dijadikan untuk hair treatment. Karena seaweed ini bagus untuk merawat folikel rambut dan menjaga kesehatan kulit kepala.
RECOMMENDED?
Botanic Farm Salmon Egg Hydrogel Eye Patch ini HIGHLY Recommended . Kenapa?
- Produknya Multifungsi bukan hanya untuk area MATA tapi bisa untuk SMILE LINES juga.
- It's Eco friendly product and zero waste.
- Buat kalian yang area bawah matanya kering dan gelap WAJIB COBA dan bakal terlihat bedanya.
- NATURAL INGREDIENTS
- ADDITIVIE free formula.
- Menambah elastisitas kulit, jadi tidak gampang keriput.
- SAFE for SENSITIVE SKIN.
Jadi buat kalian yang punya problematika deep smile line dan under eye, wajib banget menggunakan Salmon Egg Hydrogel Eye Patch ini secara rutin. Karena Smile Lines dan Under Eye itu dipengaruhi oleh faktor elastisitas dan kelembapan kulit. Saat terlalu kering kondisinya, kemudian juga tidak elastis sudah pasti akan terbentuk garis-garis halus. Apalagi kalau kurang nutrisi? pastinya menggelap nih babes.
WHERE TO GET THIS Salmon Egg Hydrogel
Sayangnya brand Botanuic Farm ini belum masuk di Indonesia, padahal di Amerika saat saya cek sudah hype banget. Tapi tenang kalian bisa beli di WEB Q0010 SHOP. Berikut LINK-nya biar kalian bisa langsung cuss cobain juga.
WEBSITE AND INSTAGRAM
Official Website BOTANICFARMINSTAGRAM @BOTANICFARMOFFICIAL
LOVE YOUR SKIN
AND
LOVE YOUR ENVIRONMENT
Love, Annisa
Wah inii bisa untuk fine lines. Jarang2 yg claim bs untuk fine lines, biasanya paling banter untuk puffiness, dark under eye
BalasHapusStreamline Industries makes use of CNC machines to provide the type of precision and quality that your tasks deserve. Contact us at present to see how your project may benefit advantage} from a CNC-controlled machine. Lincoln Tech’s Advanced Manufacturing with Robotics Direct CNC program in Mahwah, NJ will introduce the coed to the mixing of robotic expertise and CNC machinery.
BalasHapus